HOME INDUSTRI GITAR DAN SANGKAR MURAI BATU DI PATIHAN RT 02 / 03, NGROMBO , BAKI, SUKOHARJO – JAWA TENGAH – INDONESIA , NYATAPUN BISA POPULER
Kejelasan suatu produk unggulan ketika melihat , merasakan dan membuktikan awet atau tidak serta bagus ngak itu tergantung bahan bakunya . Sebuah gitar dari bahan kayu meranti menuai rasa ingin memilikinya , angapan sebuah angan – angan ingin miliki itu suatu keabsyahan belaka . Bagi seorang seniman gitar wajib harus dimiliki.
Tembang sahdu mampu diiringi oleh genjrengan gitar karya home industri kepunyaan Mr. Andi Susilo yang beralamatkan di Patihan RT 02 / 03 , Ngrombo, Baki, Sukoharjo , Jawa Tengah – Indonesia , nyatapun bisa populer . Harga gitar yang terus melambung itu nyatanya iya, karena bahan bakunya mahal, satu buah gitar dari harga Rp 170 ribu sampai puluhan juta rupiah , tergantung jenisnya ada klasik, akustik, elektrik , hollowbody serta jenis yang lain , mungkin suarapun beda .Namanya gitar cukup banget untuk menghibur .
“ Artis laris gitar pun laku keras, makna berhubungan erat itu ada , jangan pada musuhan . Karena dunia itu saling mengisi satu dengan lain-nya . Akupun iya , “ jelas wartawan senior hobi dari Kota Wonogiri Menjadi nomer satu di daerah nya menjadikan rakitan gitar milik Mr. Andi mengembangkan sayap untuk , membuat sangkar murai batu yang bahan dasarnya bambu dan kayu, elegant bentuk nya dapat untuk menaruh burung hasil penangkaran yang di lombakan pada suatu event .
“ Angun, istimewa , “ kata pembeli yang lagi asyik ikuti lomba burung di Solo , Senin 19 Juni 2023 di pabriknya . Merk dagang brand pun muncul ketika inginkan mengembangkan produk unggulan sangkar Mr. Andi Susilo menamai kandang murainya bernama JSM ( Jurakan Sangkar Murai ). Kebayang ngak memilikinya , wong tampilnya apik banget , harga dari yang termurah untuk sangkar murai Rp 1, 2 juta sampai ke harga Rp 2 juta , full set .
Setiap bulan mampu terjual 30 biji lebih , yang pemasaran-nya ke kota – kota di Indonesia. Golongan kelas A pun bisa jadi kalah dari pendapatnya si pengusaha sangkar, namanya beken dan hasilpun dinikmati dari berbagai penghobi mulai dari artis, wartawan, petani, pedagang dan seorang ternak yang ingin burungnya tampil , “ wow “ . “ Asyiklah gacoan burungku tampil sujud mancur di dalam sangkar JSM , “ ungkap kicaumania sewaktu itu .
Ketika dua buah usaha jalan bareng , apa mungkin tidak dibantu orang . Sebagian pekerjaan mulai dari awal mbodi , stang sampai pada feneshing itu apa mampu dikerjakan berdua dengan istrinya . Oleh karena inginkan inkam masuk lebih dari biasanya, beberapa tetangganya dan teman dekat diambil menjadi karyawan , yang honornya imbang dengan usaha di kota lain-nya .
Sejumlah uang setimpa dengan jasanya . Kamu perlu bukti itu, datang langsung ke rumah home industri Mr. Andi Susilo di Baki, atau bisa dapat menghubunggi dengan via telpun WA 085647004375 dengan nama sama dengan pemilik home industri gitar dan sangkar bermerk JSM . Seyogjanya cepat tangap dan langsung serbu untuk segera miliki sangkar murai batu yang nyaris sama dengan warna cat mobil keren . ( Agus Mitrorejono )
0 Komentar